Email Dan Call Center Kredivo, Komplain Semakin Mudah
Layanan email dan call center Kredivo bekerja aktif setiap hari. Karena memang layanan pelanggan adalah hal penting dalam bisnis. Kemudahan dalam pelayanan pelanggan akan membuat konsumen menjadi semakin nyaman, dan juga bisa meningkatkan kepercayaan pelanggan terhadap layanan pemberi pinjaman Kredivo.
Bagi Anda yang belum tahu, Kredivo adalah sebuah platform penyedia layanan pinjaman dan juga kredit suatu produk tertentu, yang telah bekerja sama dengan banyak merchant di Indonesia. Saking populernya aplikasi ini, tidak heran kalau jumlah unduhannya di PlayStore sudah melebihi angka 1 juta dengan nilai rating yang cukup baik, yakni 4.5.
Cara Menghubungi Layanan Email dan Call Center Kredivo
Ketika berurusan dengan layanan jasa, terkadang ada sedikit masalah yang perlu diselesaikan. Maka dari itu, di sinilah fungsi pentingnya layanan Costumer Service untuk menangani permasalahan nasabah. Bagi Anda yang juga ingin melakukan pengaduan, Kredivo sudah menyediakan layanan email dan bahkan juga Call Center resmi yang bisa dihubungi.
1. Cara Menghubungi Layanan Pelanggan via Email Resmi Kredivo
Salah satu fitur layanan pengaduan yang banyak digunakan oleh para konsumen dan nasabah adalah email dan call center Kredivo. Sebab cara pengaduannya pun relatif cukup mudah untuk dilakukan. Bahkan oleh orang-orang yang masih terbilang awam pun bisa melakukanya.
Bagi Anda yang ingin menyampaikan keluhan lewat Call Center, maka Anda bisa langsung menghubunginya di nomor 0807-1-573-348 dari ponsel, ataupun bisa juga menggunakan telepon rumah. Setelah terhubung, maka Anda bisa menyampaikan berbagai macam keluhan yang Anda alami kepada Costumer Service Kredivo agar bisa dicarikan jalan keluarnya untuk Anda.
Sebelum menghubungi layanan pelanggan Kredivo melalui Call Center, pastikan terlebih dahulu pulsa yang Anda miliki masih mencukupi untuk melakukan panggilan. Pasalnya, setiap panggilan ke layanan Costumer Service akan dikenai biaya pulsa.
Sebagai saran tambahan, sebaiknya jangan benar-benar memutus panggilan kalau Anda memang belum mendapatkan solusi terbaik terhadap kendala yang Anda alami. Terkait dengan proses transaksi ataupun penggunaan aplikasi Kredivo ini.
2. Menghubungi Layanan Pelanggan via Email Kredivo
Selain menghubungi layanan pengaduan via Call Center resmi, Anda juga bisa menghubungi layanan pelanggan dengan memanfaatkan email dari pihak Kredivo. Kalau kendala atau permasalahan yang Anda alami tidak begitu mendesak, maka tidak ada salahnya kalau Anda menghubungi layanan Costumer Service dari Kredivo.
Untuk menghubungi layanan pelanggan di email, Anda bisa langsung mengirimkan keluhan atau permasalahan Anda via email di support@kredivo.com.Caranya yaitu dengan menyampaikan permasalahan atau kendala yang Anda alami sedetail mungkin. Sehingga pihak Costumer Service bisa memberikan solusi terbaik atas permasalahan yang Anda alami.
3. Menghubungi Costumer Service via Media Sosial Kredivo
Selain menghubungi Costumer Service via email dan call center Kredivo, sebenarnya Anda juga bisa menyampaikan permasalahan Anda lewat jejaring media sosial yang dimiliki oleh Kredivo. Saat ini Kredivo bisa dijangkau lewat Facebook, Twitter, dan juga Instagram. Pastikan Anda menghubungi akun resmi dari Kredivo yang ditandai dengan adanya tanda centang, yang berada di samping nama akun.
Ketika Anda menyampaikan keluhan melalui pesan pribadi atau DM di jejaring media sosial, maka biasanya akan dibalas sesuai dengan urutan atau antrian pesan yang masuk. Oleh karenanya Anda perlu sabar untuk menunggu proses tersebut.
Demikianlah ulasan mengenai cara menghubungi layanan pelanggan di email dan call center Kredivo untuk mengadukan permasalahan atau komplain yang dimiliki. Semoga pembahasan yang telah disampaikan tersebut bisa bermanfaat untuk Anda.
Post Views:2,798
Related Posts:
Pinjaman Online Tenor Panjang Bunga Rendah Hallo Teman-Teman Semua, saat ini pinjaman online semakin populer karena memberikan kemudahan bagi masyarakat yang membutuhkan dana cepat tanpa harus mengurus persyaratan yang rumit. Salah satu keuntungan dari pinjaman online…
Pinjaman Online Tanpa BI Checking 2021 Hallo teman-teman semua, apakah kalian sedang membutuhkan pinjaman dana tanpa harus melalui BI checking? Tidak perlu khawatir lagi karena saat ini sudah banyak aplikasi yang menyediakan layanan pinjaman online tanpa…
Call Center Bank BNI, Layanan Serta Nomor yang Bisa… Bank BNI merupakan salah satu bank pemerintah, sekaligus bank publik yang tak pernah absen untuk selalu memberikan pelayanan terbaiknya. Termasuk dengan adanya call center Bank BNI, yang didirikan untuk menangani…
Pinjol Tanpa KTP: Solusi Cepat dan Mudah untuk… Hallo teman-teman semua! Saat ini, banyak orang mengalami kesulitan keuangan dan membutuhkan dana cepat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Namun, seringkali kita sulit mendapatkan pinjaman karena persyaratan yang rumit dan waktu…
Pinjaman Online Terpercaya 2020 Hallo Teman-Teman Semua, saat ini, banyak orang mengalami kesulitan keuangan. Saat terjadi keadaan darurat, pinjaman online dapat menjadi solusi yang baik untuk mendapatkan uang dalam waktu singkat. Namun, dengan banyaknya…
Daftar Pinjol Hallo teman-teman semua, di era digital seperti sekarang ini, pinjaman online atau yang sering disebut dengan pinjol semakin populer. Karena itu, admin akan membahas tentang daftar pinjol yang bisa menjadi…
Pinjol Resmi Terdaftar OJK 2021: Amankah? Haloo Teman-Teman Semua, saat ini pinjaman online atau pinjol semakin marak di Indonesia. Namun, seiring dengan meningkatnya jumlah pinjol, juga meningkatnya risiko penipuan dan tindakan ilegal dari pinjol yang tidak…
Pinjol Diawasi OJK, Apa itu Pinjol dan Bagaimana… Hallo teman-teman semua! Apakah kalian pernah mendengar istilah pinjol? Pinjol atau pinjaman online adalah layanan pinjaman uang yang bisa kamu akses melalui aplikasi online. Layanan ini cukup populer di Indonesia,…
Pinjol Bulanan: Solusi Cerdas untuk Kebutuhan Finansialmu Hallo, Teman-Teman Semua! Siapa di sini yang selalu merasa kesulitan memenuhi kebutuhan finansial bulanan? Pasti banyak ya. Kadang penghasilan tidak cukup untuk menutupi semua kebutuhan hidup, terlebih jika ada keperluan…
Pinjaman Online 2021: Solusi dalam Memenuhi… Hallo teman-teman semua! Saat ini, kita harus mengakui bahwa kebutuhan finansial semakin meningkat. Terlebih di masa pandemi seperti sekarang ini, banyak orang mengalami kesulitan ekonomi. Namun, jangan khawatir! Ada banyak…
Pinjol yang Bisa Dicicil Hallo teman-teman semua! Kalian pasti sudah sering mendengar tentang pinjaman online atau yang sering kita sebut sebagai pinjol. Ya, pinjol memang sedang menjadi tren di masyarakat saat ini. Namun, tahukah…
Daftar Pinjol OJK Terbaru Hallo Teman-Teman Semua Pinjaman online atau yang lebih dikenal dengan sebutan pinjol, semakin populer di tengah masyarakat. Ada banyak aplikasi pinjaman online yang beredar di Indonesia, namun tidak semuanya terdaftar…
Kredivo Terdaftar OJK Hallo teman-teman semua! Apa kabar? Kali ini admin mau bahas tentang Kredivo. Sudah pada tahu belum kalau Kredivo sudah terdaftar di OJK? Yuk langsung simak artikel ini sampai habis ya.Apa…
Daftar OJK Pinjaman Online Hallo Teman-Teman Semua, pada artikel kali ini, admin akan membahas mengenai daftar OJK pinjaman online. Saat ini, pinjaman online semakin populer dan banyak diminati oleh masyarakat. Namun, tidak semua pinjaman…
Pinjol yang Aman dan Bunga Rendah Hallo teman-teman semua! Apakah kalian sedang mencari platform pinjaman online yang aman dan menawarkan bunga rendah? Jangan khawatir, kali ini admin akan membahas beberapa aplikasi pinjaman online terbaik yang cocok…
Pinjaman Online Jangka Waktu 12 Bulan Hallo teman-teman semua! Apakah kalian sedang membutuhkan pinjaman online dengan jangka waktu 12 bulan? Tenang saja, admin punya solusinya! Pinjaman online jangka waktu 12 bulan bisa menjadi alternatif untuk memenuhi…
Pinjaman KTA Kilat Hallo teman-teman semua, apakah Anda sedang membutuhkan dana dalam waktu yang singkat tapi tidak memiliki cukup uang? Tenang saja, saat ini sudah ada banyak aplikasi pinjaman online yang bisa membantu…
Pinjaman Online 15 Juta Hallo Teman-Teman Semua, saat ini banyak orang membutuhkan dana untuk berbagai keperluan seperti membayar biaya pendidikan, renovasi rumah, atau mempersiapkan pernikahan. Namun, tidak semua orang memiliki tabungan yang cukup untuk…
Hallo Teman-Teman Semua, Inilah Pinjaman Online OJK… Apa itu Pinjaman Online OJK Terpercaya? Pinjaman online OJK terpercaya adalah suatu layanan pinjaman yang diatur oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan dijamin keamanannya. Ini adalah salah satu cara yang…
Kta Online Tanpa Kartu Kredit Hallo teman-teman semua! Siapa yang suka berbelanja online? Pastinya banyak yang suka, ya! Namun, terkadang kita kesulitan saat ingin membeli suatu barang karena harus menggunakan kartu kredit. Mungkin sebagian dari…
Pinjaman Online Termudah Hallo teman-teman semua, kali ini admin akan membahas tentang pinjaman online termudah yang dapat membantu kalian dalam mengatasi kebutuhan finansial. Berikut beberapa aplikasi yang bisa kalian coba:Aplikasi Pinjaman Online Terbaik1.…
Daftar Pinjaman Online Legal OJK 2021 Haloo teman-teman semua! Saat ini, kita semua pasti sering mendengar istilah pinjaman online yang semakin populer di kalangan masyarakat. Pinjaman online memang menjadi solusi yang praktis dan mudah untuk memenuhi…
Pinjaman Online Cicilan 12 Bulan Bunga Rendah Hallo teman-teman semua, saat ini banyak masyarakat yang membutuhkan dana dalam jumlah besar untuk memenuhi kebutuhan hidup atau bahkan untuk keperluan bisnis. Oleh karena itu, pinjaman online menjadi salah satu…
Pinjaman Online Tanpa NPWP: Solusi Cepat Dapat Duit… Hallo teman-teman semua, apakah Anda membutuhkan dana tunai dalam waktu singkat namun tidak memiliki NPWP? Jangan khawatir, sekarang sudah ada banyak aplikasi pinjaman online yang menawarkan solusi cepat dan mudah…
Pinjol Berizin OJK, Solusi Pinjaman Online… Hallo teman-teman semua, saat ini banyak masyarakat yang memerlukan pinjaman untuk memenuhi kebutuhan finansial mereka. Namun, terkadang proses pengajuan pinjaman di bank terbilang rumit dan memakan waktu. Oleh karena itu,…
Pinjol yang Terdaftar di OJK Terbaru Hallo teman-teman semua, pada era digital yang semakin maju ini, pinjaman online atau pinjol menjadi sangat populer di kalangan masyarakat. Banyaknya aplikasi pinjol yang bermunculan membuat masyarakat harus lebih selektif…
Pinjaman Online Terbaru Hallo teman-teman semua! Kalian pasti pernah merasa kesulitan saat meminjam uang dari bank atau lembaga keuangan lainnya, bukan? Apalagi jika kalian memiliki riwayat kredit yang buruk atau tidak memiliki jaminan…
Uang Segera Pinjaman Online Hallo teman-teman semua! Kalian pasti pernah mengalami keadaan darurat yang membutuhkan uang dengan cepat, tapi ternyata gaji belum cair atau tabungan kosong. Tenang saja, sekarang ada solusi terbaik untuk masalahmu,…
Pinjol Gampang Cair 2021 Hallo teman-teman semua! Siapa yang masih menggunakan layanan pinjaman online alias pinjol? Kalau aku sih masih, tapi aku gak sembarang pinjol. Aku cuma pake pinjol yang gampang cair dan bunganya…
Menaikkan Omset Penjualan Dengan WhatsApp Business Platform WhatsApp masih menjadi saluran komunikasi bisnis terpopuler di Indonesia, bahkan berdasarkan kajian internal Wappin, penggunaan WhatsApp untuk bisnis di Indonesia akan meningkat 113 persen hingga akhir tahun 2023.Selain memudahkan pelaku…